Sidak 2 Pasar, Kapolsek Rantepao Tinjau Ketersediaan Bahan Pangan Jelang Ramadan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Kapolsek Rantepao Kompol S. Syamsuddin, Selasa (29/03/2022) kemarin melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar  Tradisional Bolu, Tallunglipu, dan Pasar Pagi Malango, guna meninjau ketersediaan bahan pangan menjelang Ramadan ini.

Hasil sidak menyebutkan jika stok kebutuhan sembako di dua pasar tersebut masih aman. Namun demikian, benar ada beberapa kebutuhan rumah tangga yang harganya naik seperti minyak goreng kemasan Rp. 28.000 perliter, dan  minyak goreng curah Rp. 16.000 perliter.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Karya Bakti di Wilayah Tabaringan, Kolaborasi untuk Lingkungan Bersih dan Sehat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...

Sambut Malam Pergantian Tahun, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Dzikir dan Doa Bersama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut malam pergantian Tahun Baru 2025–2026, Polres Pelabuhan Makassar menggelar kegiatan Dzikir dan Doa Bersama...