Wakapolda Sulut Pimpin Apel Penyambutan Personel Brimob Purna Tugas BKO Polda Papua

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara itu Kapolda Sulut Irjen Pol Mulyatno dalam arahan tertulis dibacakan Wakapolda, mengajak seluruh peserta apel untuk bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena Dansat Brimobda Sulut beserta 106 personel telah berhasil melaksanakan tugas dengan baik dan kembali pulang dalam keadaan lengkap, selamat, serta sehat.

“Saya sangat bangga dan terima kasih kepada Dansat Brimobda Sulut beserta anggota yang baru kembali dari tugas karena anda sekalian telah berhasil menjunjung tinggi HAM melalui transformasi Polri yang Presisi, menjaga situasi kamtibmas, keamanan dalam negeri, serta kedaulatan NKRI di wilayah Kabupaten Yalimo, Papua,” ujar Brigjen Pol Isir.

Brigjen Pol Isir pun mengucapkan selamat datang dan selamat kembali di kesatuan serta selamat berkumpul bersama keluarga tercinta.

“Segera sesuaikan sikap dan perilaku untuk menghadapi tugas pada situasi yang berbeda. Jaga kekompakan sekaligus jiwa korsa yang positif antar sesama anggota dan satuan, serta terus berlatih,” pungkasnya. (Riz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gubernur Andi Sudirman Laporkan Kondisi Jalan Menuju Seko-Rampi ke Menteri PUPR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Program Tebar Kebaikan, Polres Kolaka Bantu 13 Korban Kebakaran Rumah

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Bentuk peduli terhadap korban kebakaran rumah yang terjadi di Jl. Sunu Kelurahan Dawi-dawi, Kecamatan Pomalaa,...

Kapus MLTL Dr.Sastri Sunarti, M.Hum : Di Naskah Terkadang Tak Terungkap Dalam Sejarah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Pusat Riset (Kapus) Manuskrip Literatur dan Tradisi Lisan (MLTL) Badan Riset dan Inovasi Nasional...

Kejari Sinjai Akan Gairahkan Olahraga Basket di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Kejaksaan Negeri (Kejari) Sinjai akan menggelar turnamen olahraga Bola Basket yang bertajuk "Kajari Sinjai Cup...

Dalam Rangka Jajaki Kerja Sama di Sektor Komoditas Hortikultura, Pemprov Kaltara dan Pemkot Tarakan Akan Berkunjung ke Enrekang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan berencana mengadakan kunjungan kerja...