Bahas Evaluasi Penggunaan Anggaran, Danlantamal IV Laksanakan Vicon dengan Kasal

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dalam pengarahannya Kasal menekankan agar daya serap anggaran dilaksanakan secara optimal sehingga tidak terjadi anggaran yang tidak terserap atau lintas tahun. Kemudian beliau menyampaikan hal yang sangat penting adalah perencanaan dan pengawasan sehingga anggaran yang didapat tepat sasaran dan dapat dipertanggungjawabkan.

Untuk selanjutnya para pejabat jajaran TNI AL diarahkan untuk segera membuat perencanaan TA 2023 karena sudah waktunya untuk pembahasan sehingga tidak terlambat masuk ke jenjang Kementerian.

Turut hadir dalam vicon tersebut para Pejabat Utama Mako Lantamal IV antara lain, Asisten Perencanaan dan Anggaran (Asrena) Danlantamal IV, Asisten Intelijen (Asintel) Danlantamal IV, Asisten Operasi (Operasi) Danlantamal IV, Asisten Personel (Aspers) Danlantamal IV, dan Asisten Logistik (Aslog) Danlantamal IV. (Ac)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Ramaikan Acara Adat Bersama Warga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam Hasanuddin Dorong Profesionalisme Bintara untuk Perkuat Kesiapan Satuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmennya dalam mendorong terwujudnya Bintara TNI AD yang...

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...