Mantan Bupati Tator Diperiksa Terkait Dugaan Penyelewengan Anggaran Covid-19

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE – Kejari Tana Toraja mulai menyelidiki kasus dugaan penyelewengan anggaran Covid-19 tahun 2020. Penyelidikan didasari LHP BPK menemukan ratusan juta anggaran Covid-19 tidak bisa  dipertanggungjawabkan Satgas Covid-19 Tana Toraja yang diketuai Bupati saat itu Nicodemus Biringkanae.

Sejumlah Satgas telah diperiksa dan dimintai keterangan, salah satunya mantan Bupati Tana Toraja, Nicodemus Biringkanae, periode 2016-2021.

Kepala Seksi Intelijen (Kasi Intel) Kejari Tana Toraja, Ariel Denny Pasangkin, SH, Selasa (12/04/2022) membenarkan kepada media ini, penyelidikan anggaran Covid-19 dimulai. Sudah ada beberapa Satgas telah dimintai keterangan tanpa merinci orangnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ini Pesan Pj. Ketua TP. PKK Jelang Pencanangan PIN Polio

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mentan Andi Amran Sulaiman Bantu Rp1 Miliar untuk Anak Yatim Piatu Melalui Kegiatan IKA Unhas Peduli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menteri Pertanian Dr Ir H Andi Amran Sulaiman MP yang juga Ketua Umum Pengurus Pusat...

Pangdam XIV/Hasanuddin: Setiap Prajurit Pilar Kekuatan Satuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan bahwa setiap prajurit merupakan pilar utama kekuatan satuan....

Dari Bangku SD ke Podium Nasional, Aina Fadhillah Ramadhan Raih Emas Pencak Silat

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Aina Fadhillah Ramadhan, siswi UPT SPF SD Negeri Balang Baru 1 Makassar, sukses meraih medali...

Angka Perceraian di Wajo Naik Sepanjang 2025, Capai 1.006 Perkara

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Angka perceraian di Kabupaten Wajo semakin mengkhawatirkan. Sepanjang tahun 2025, tercatat sebanyak 1.006 perkara perceraian,...