MoU dengan Mahasiswa, DPRD Parepare Tolak Penundaan Pemilu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE – Meski melalui perdebatan yang cukup lama, DPRD Kota Parepare harus menyetujui Memorandum of Understanding (MoU) yang disodorkan para mahasiswa ketika melakukan unjuk rasa di Gedung DPRD Parepare, Senin (11/04/2022).

Ketua DPRD Parepare H. Andi Nurhatina yang didampingi Wakil Ketua H.Tasming Hamid dan Wakil Ketua H. Rahmat Syamsu Alam setelah menerima perwakilan mahasiswa dari para pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Parepare secara bersama keluar gedung DPRD menandatangani MoU yang disodorkan mahasiswa. Ibu ketua menandatangani MoU di hadapan ratusan mahasiswa yang sebelumnya melakukan unjuk rasa.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pelindo Regional 4 Makassar dan Pemkot Gelar Aksi Jumat Bersih di Kanal Perumnas Hertasning

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...