Peringatan Nuzulul Quran 1443 H, Ini Kata Kabareskrim Polri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Malam Nuzul Quran 17 Ramadan 1443 H disambut oleh seantero umat Islam dunia, karena pada malam ini pertama kali Alquran diturunkan.

Peristiwa ini tentu menjadi peristiwa penting dan dapat menjadi semangat meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT dan memantapkan keislaman kita.

Hal ini disampaikan oleh Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto kepada awak media sembari mengirimkan ucapan selamat memperingati Nuzul Quran 1443 H Senin (18/04/2022).

“Alquran itu petunjuk bagi manusia secara umum, petunjuk bagi orang-orang bertakwa dan petunjuk bagi orang-orang yang beriman,” ujar Komjen Agus.

Lebih lanjut Komjen Agus mengatakan, dalam Alquran mengandung hukum-hukum yang mengatur hubungan antara manusia dengan Allah SWT secara rohaniah dan amaliah serta hubungan antara manusia dengan manusia.

“Seingat saya ada hukum i’tiqadiah, hukum amaliah dan hukum khuluqiah,” tambah Komjen Agus.

Komjen Agus juga mengutip satu surat dalam Alquran yaitu Surah An-Nisa ayat 59.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam XIV/Hsn Terima Paparan Koordinator Kegiatan Open Tournament Lari Marathon HUT ke-80 TNI Tahun 2025

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Soppeng Pimpin Korp Raport 32 Personel

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,I.K M,I.K memimpin langsung upacara Korp Raport (laporan kenaikan...

Dituding Lepaskan Penadah dan Barang Bukti, Kapolsek Rappocini: Itu Hoaks

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menanggapi beredarnya video di media sosial yang menuding Polsek Rappocini telah melepaskan penadah beserta barang...

Sambut HUT ke-80 Intelijen Polri, Polresta Bandara Soetta Gelar Bakti Sosial dan Bakti Religi

PEDOMANRAKYAT, TANGERANG - Polresta Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) menggelar bakti sosial berupa pembagian paket sembako, dan bakti religi bersih-bersih...

Kerja Tulus Berbuah Prestasi, IPTU Junaedi, SH Resmi Naik Pangkat Jadi AKP

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kabar inspiratif datang dari jajaran Kepolisian Republik Indonesia. IPTU Junaedi, SH yang selama ini menjabat...