Pererat Silaturahmi, Direktur PT Malea Energy Buka Puasa Bersama Warga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE –

PT Malea Energy gelar buka puasa bersama masyarakat di area perusahaan tersebut, untuk mempererat tali silaturahim antara umat Islam dan karyawan, Sabtu (23/4/2022).

Buka puasa bersama yang berlangsung di Masjid Nurul Iman Tondok Lemo, Lembang (Desa) Bo’ne Buntu Sisong, Kecamatan Makale Selatan, Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi Selatan itu dihadiri antara lain, Kepala Tata Usaha Kantor Kementerian Agama Tana Toraja Tamrin Lodo dan Pengurus Masjid Nurul Iman Tondok Lemo, Tandi Rumambo.

Mantan Wakil Bupati Tana Toraja yang juga Owner dan Direktur PT Malea Energy, Victor Datuan Batara, mengatakan, buka puasa bersama diadakan untuk mempererat tali silaturahmi dan persaudaraan antara warga dengan karyawan di area PT Malea Energy.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bersama Masyarakat, Appi dan Sudirman Menikmati CFD  di Jalan Jenderal Sudirman Sambil Berolahraga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...