Alquran Imam Kita (Kasus Wanita Islam)

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Jangankan kita kaum Islam sendiri, sedangkan non-muslim pun mulai dengan sungguh-sungguh memperhatikan Alquran, mempelajari dan menghargainya sangat tinggi.

Berkenaan dengan hal tersebut, Thomas Cleary berkata : Alquran adalah Kitab yang tidak dapat diingkari, amat penting bahkan untuk non-Muslim, barangkali lebih-lebih lagi pada era modern. Satu segi dari Islam yang tidak terduga namun menarik bagi jiwa sekuler pascaKristen ialah, adanya saling hubungan yang serasi antara iman dan akal.

Islam tidak menuntut kepercayaan yang tidak masuk akal. Sebaliknya, ia mengundang kepercayaan yang cerdas, yang tumbuh dari observasi, refleksi, dan kontemplasi, dimulai dengan alam dan apa saja yang ada di sekeliling kita. Karena itu, antagonisme antara agama dan sains yang dikenal oleh orang Barat itu adalah asing bagi orang Islam.

Kalau Alquran tidak menuntut kepercayaan yang tidak masuk akal, maka lebih- lebih lagi ia tidak akan nenuntut pandangan dan sikap kepada sesama manusia hanya karena perbedaan fisiologis yang tidak masuk akal, malah merendahkan.

Itulah salah satu pesan Islam sebagai agama fitrah, agama alami dan kewajaran yang suci dan bersih. Dan benarlah para ulama yang menegaskan bahwa Alquran itulah imam kita, pembimbing kita, dan penuntun kita menempuh hidup yang benar.

Dikutip dari salah satu tulisan almarhum Cak Nur, allahummagfir lahu. Allah A’lam. ***

Makassar, 28 April 2022

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  MKKS Makassar Gelar Rakor di KKM

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...