Tim Personel Polres Gowa Ajak Warga Gunakan Masker

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR--Personel gabungan Polres Gowa yang tergabung dalam Satgas 3 KRYD kembali turun jalan menemui pengendara di Jln.HOS Cokroaminoto Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa, Sabtu (14/5).

Dalam kegiatan tersebut, tim yang dipimpin Perwira Pengendali dalam hal ini Kasat Samapta Polres Gowa, AKP Moh. Wahyu S,Sos mengajak pengendara menggunakan masker saat beraktifitas di luar rumah.

Selain itu, diharapkan pula patuhi protokol kesehatan. Tujuannya, mencegah penyebaran covid-19.

Kasat Samapta Polres Gowa, AKP Moh. Wahyu mengatakan, Polres Gowa akan terus berupaya hadir di tengah masyarakat dan selalu memberikan edukasi pentingnya patuhi protokol kesehatan.(*).

Baca juga :  Minibus Terjun ke Sungai, Satu Penumpang Tewas dan Seorang Masih Pencarian

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Lutra Komitmen Sukseskan Sekolah Rakyat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Abdullah Rahim, tidak henti-hentinya terus...

Cuaca Ekstrem Mengancam, Disdik Sulsel Izinkan Sekolah Terapkan Daring

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan, Iqbal Nadjamuddin, memperbolehkan satuan pendidikan melaksanakan pembelajaran secara daring menyusul...

Bank Sulselbar Sinjai Rayakan HUT ke-65 dengan Aksi Sosial

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bank Sulselbar ke-65 tahun, Bank Sulselbar Cabang Sinjai...

Sidang Praperadilan MKS Mulai Digelar di PN Sengkang

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Pengadilan Negeri Sengkang tengah memeriksa permohonan praperadilan yang diajukan oleh MKS terhadap Kepala Kejaksaan Negeri...