Amran Sulaiman Ketua IKA Unhas, Danny: Kontribusi Besar Dunia Pendidikan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Danny yang berbaur dengan tamu lainnya menaruh harapannya pada Ketua IKA yang baru sesuai dengan slogan yang diberikan bagi para alumni yakni sinergitas, kolaborasi dan kontribusi.

“Terpilihnya Amran Sulaiman menjadi ketua, tentu kita harapkan bersama agar dapat memberi angin segar dan menambah kekuatan alumni utamanya di bidang pendidikan. Dengan program kerja beliau, di harapkan IKA Unhas dapat lebih solid dan berkarya lebih baik lagi,”harap Danny.

Pengukuhan yang diikuti sekitar 900 orang alumni ini juga diharapkan Prof Jamaluddin Jompa selaku Rektor Unhas dapat menjadikan keluarga besar Unhas lebih kompak lagi.

“Hari ini sekitar 900 orang alumni dan saya yakin ke depan akan bertambah dengan karya juga prestasi gemilang para alumninya. Universitas Hasanuddin kita bangun bersama. Kontribusi para alumni akan sangat membantu kemajuan kampus,”pintanya.(*ucu)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tiga Pelaku Pembobol Brankas UMI Ditangkap, Dua Dihadiahi Timah Panas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ceramah di Masjid Al-Markaz, Kepala BPOM Prof. Taruna Ikrar Ungkap Rahasia Sehat dan Panjang Umur Akibat Puasa

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Masjid Al-Markaz Al-Islami Makassar menjadi saksi penyampaian ceramah inspiratif oleh Kepala Badan Pengawas Obat dan...

Warga Bontorannu Suarakan Aspirasi, DPRD Makassar Siapkan Solusi Infrastruktur

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Anggota DPRD Kota Makassar dari Fraksi Golkar, Drs. Arifin Majid, M.M., menggelar reses persidangan kedua...

Sidang Perdana Kasus Skincare Bermerkuri di Makassar : Tiga Terdakwa Hadir di Persidangan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pengadilan Negeri Makassar kembali menggelar sidang perdana dalam perkara skincare yang mengandung merkuri dan bahan...

Dihadiri Ratusan Peserta Utusan 48 Klasis dari 27 Provinsi di Indonesia, Pdt. Yulianus Buka Sidang Majelis Sinode Gereja Kibaid 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kota Makassar kembali dipercayakan menjadi tuan rumah penyelenggaraan hajatan nasional bertajuk "Sidang Majelis Sinode Gereja...