PSBM ke-22, Andi Sudirman Ajak Saudagar Berivestasi di Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT — Makassar.

Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman mendampingi Wakil Presiden RI ke-10 dan12, H.M. Jusuf Kalla membuka Pertemuan Saudagar Bugis-Makassar (PSBM) ke-22 dan Musyawarah Kerja Nasional 1 KKSS Tahun 2022 di Hotel Claro, Makassar, 14 Mei 2022.

PSBM yang bertemakan “Kolaborasi Saudagar Bugis Makassar untuk Indonesia Sejahtera” ini sekaligus menjadi ajang silaturahim para saudagar dan cendikiawan dari berbagai provinsi di Indonesia dan luar negeri.

sebagai tuan rumah PSBM, Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman mengapresiasi kegiatan tersebut yang memiliki makna mendalam bagi persaudaraan saudagar asal Sulsel.

Menurutnya, pertemuan para saudagar ini sangat besar pengaruhnya di bidang ekonomi dan kontribusinya terhadap pembangunan di Sulsel.

“Kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan menjadi kegiatan rutin untuk bersilaturahmi dan berbagi pengalaman demi kemajuan Sulsel yang kita cintai,” kata Andi Sudirman.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Korupsi Dana Kelurahan, JD Diamankan Tim Tabur Intelijen Kejati Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...