Kapolsek Bontoala Pengarahan ke Siswa Latja SPN , Ini Harapannya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR—Siswa SPN Batua yang melaksanakan latihan kerja (Latja) atau praktIk sejak kemarin di Polsek Bontoala, Polrestabes Makassar, Kamis (19/05/22) pagi mendapatkan arahan saat apel pagi dari Kapolsek Kompol H. Syamsuardi, S.Sos.,MH.

Kegiatan di halaman Mako Polsek tersebut diikuti para perwira Polsek Bontoala dan para tenaga pendidikan (gadik) serta pengasuh yang mendampingi siswa dalam melaksanakan praktek lapangan.

Dalam arahannya, Kapolsek berpesan kepada siswa agar jadi insan Bhayangkara yang dapat dicontoh dan diteladani di tengah kehidupan masyarakat, serta mampu membangun kehidupan pribadi tangguh dan sosial yang baik.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dinsos Gelar Rakor Pemantauan UGB dan PUB

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Hari Buruh Internasional, Polres Pelabuhan Makassar Bergerak Cepat Bangun Komunikasi Lintas Sektor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut Hari Buruh Internasional atau May Day 2025, Polres Pelabuhan Makassar tak tinggal diam. Aparat...

Pererat Sinergi Antar Lembaga Penegak Hukum, Kapolres dan Kacabjari Pelabuhan Makassar Lakukan Pertemuan Silaturahmi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti melakukan kunjungan silaturahmi ke Kepala Cabang Kejaksaan Negeri (Kacabjari)...

Manasik Haji Makassar Resmi Ditutup, 1.106 Jemaah Siap Berangkat ke Tanah Suci

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Rangkaian manasik haji tingkat Kota Makassar resmi ditutup dalam sebuah acara khidmat yang digelar di...

Keluhkan Kebisingan Warkop, Warga Resah, Petugas Gabungan Lakukan Sidak Malam

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Kecamatan Tamalate menanggapi keluhan masyarakat terkait kebisingan dari aktivitas musik sebuah warung kopi (warkop)...