Polres Gowa Bersihkan Lingkungan Termasuk Pangkas Pohon

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SUNGGUMINASA—Dalam upaya menjaga kebersihan dan keindahan Mako Polres Gowa, personel Polres Gowa aktif pembersihan dan perawatan tanaman di lingkungan termasuk pangkas pohon di areal gedung Polres, Kamis (19/5). Tujuannya agar tetap bersih, hijau, indah, dan asri.

Untuk itu anggota Bagian Logistik (Baglog) Polres Gowa, usai apel pagi langsung pembersihan halaman Mako

Polres Gowa.  Ini salah satu bentuk kepedulian lingkungan agar personel betah dan nyaman bekerja.

Tampak sejumlah personil bagian logistik mengumpulkan sampah,bersihkan rumput serta perawatan tanaman pohon, termasuk memangkas ujung pohon dan penyiraman agar tanaman bunga tetap tumbuh subur.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DPO 1 Tahun 8 Bulan, Terpidana Pencurian Diamankan Tim Tabur Kejari Selayar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ini Pesan Bupati Sinjai Pada Peringatan Nuzulul Qur’an

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif menghadiri peringatan Nuzulul Qur’an 1446 Hijriah di Masjid Islamic Center A....

Kasat Lantas Tepis Dugaan BB Bali Telah Dilepas ke Pemiliknya

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Terkait adanya isu dugaan polisi yang telah mengeluarkan kendaraan roda dua yang merupakan Barang Bukti...

Stabilisasi Harga Pangan, Pemkab Pinrang Gelar Gerakan Pangan Murah

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pemerintah Kabupaten Pinrang kembali melaksanakan Gerakan Pangan Murah (GPM) dan Pasar Murah di Halaman Kantor...

Terkait Limbah Industri PT CPL, Dinas Perkim LH Beri Sanksi, DPRD Gelar RDP

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Terkait aduan warga Kecamatan Suppa soal limbah industri dari pabrik rak telur milik PT. Cendana...