Ayaka Arai Amandi, Karateka SMPN 27 Makassar Ukir Prestasi di Malang

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Diakuinya tantangan terberatnya adalah pembiayaan. Butuh biaya yang tak sedikit untuk proses pelatihan dan biaya operasional saat mengikuti kejuaraan.

Kendalanya pembiayaan, syukurnya ada biaya dari sekolah. Namun hal itu tak membuatnya patah semangat. Kedepannya Ike berharap anak anak didiknya bisa lebih banyak meraih prestasi, ungkapnya.

“Harapan ke depan semoga Ayaka bisa lebih baik lagi prestasinya dan SMPN 27 bisa mencetak segudang prestasi bukan hanya bidang olah raga tapi juga bidang yang lainnya”

Atas prestasi ini, Kepala SMP Negeri 27 Makassar, Nurdin, S.Pd, SH, M.Pd memberikan pesan sebagau motivasi. Kita berharap untuk terus berlatih untuk bisa mendapatkan prestasi terbaiknya, ujarnya.

Untuk diketahui, saat ini SMPN 27 Makassar membina tujuh jenis ekskul bagi peserta didiknya. Diantaranya, Pramuka, PMR, Futsal, Silat Basket, Rohis dan Sanggar Seni. Mengenai prestasi ekskul boleh dikatakan sekolahini jawaranya, ungkap H. Nurdin, SH.S.Pd, M.Pd. (hsl).

Baca juga :  Konferensi Internasional Linguistik dan Budaya Digelar di Unhas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Di Unhas, Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Peternakan Raih Doktor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Peternakan Kementerian Pertanian Dr. drh.Makmun, M.Sc. berhasil meraih gelar akademik...

K-Apel Gelar Diskusi Budaya Membaca-Membaca Budaya

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Komunitas Anak Pelangi (K-Apel) menggelar Diskusi Budaya Membaca-Membaca Budaya pada Sabtu (1/2/2025) di Baruga...

Jadwal dan Live Streaming Timnas Futsal Indonesia Vs Arab Saudi di 4 Nations World Series 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Timnas Futsal Indonesia akan menghadapi Arab Saudi dalam laga terakhir 4 Nations World Series 2025...

Kaltara FC Kalah di Tawau dan Menang di Nunukan, Zainal Paliwang : Kita Utamakan Silaturahim Terus Terjalin

PEDOMANRAKYAT, TAWAU - Kesebelasan Kalimantan Utara (Kaltara) Football Club (FC) yang diperkuat 5 (lima) pesepakbola andalan dari Ikatan...