Rektor Amir Mahmud : Dua Tahun Terakhir UM Kendari Berhasil Buka Empat Prodi Baru

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KENDARI.

Universitas Muhammadiyah Kendari (UM Kendari), kembali membuka Prodi Magister Manajemen. SK pembukaan prodi baru itu diserahkan Kabag Tata Usaha LLDIKTI Wilayah IX Sultanbatara, Munawir Sadzali Razak, SIP, MA, mewakili Mendikbudristek, pada Rabu 18 Mei 2022 lalu di Kendari.

Rektor UM Kendari, Amir Mahmud kepada media, Selasa 24 Mei 2022, menjelaskan, pembukaan prodi S2 Ilmu Manajemen itu sesuai dengan SK Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi No. 301/E/0/2022.

(foto : ist)

“UM Kendari dalam kurun waktu dua tahun terakhir ini telah membuka empat prodi baru yakni; Teknologi Informasi, Magister Agribisnis dan Magister Manajemen. Bahkan, civitas akademika kampus, sedang memproses syarat administrasi pembukaan prodi Magister Hukum dan Magister Administrasi Pendidikan. Saat ini UM Kendari telah mengelola 20 prodi,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Alokasi Pupuk Subsidi di Sinjai Bertambah, Urea 68% dan NPK 71 %

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...