Dua Tahun Alami Gangguan Jiwa, Warga Kalembang Akhirnya Nekat Gantung Diri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sebelum korban nekat mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri, sekitar pukul 08.00 Wita saksi Desi melihat korban mengambil seutas tali di bawah kolong rumah. Namun saksi tidak mengetahui maksud korban mengambil tali tersebut.

Berselang beberapa saat kemudian saksi mencari korban dan menemukan sudah gantung diri di atas pohon mangga. Desi langsung memberitahukan kepada Paulus (64) dan menyampaikan kepada masyarakat sekitar, kemudian melapor ke pihak berwajib.

Menurut Desy, korban mengalami penyakit jiwa dan sementara berobat di Poli Kejiwaan Rumah Sakit Lakipadada. Korban diduga gantung diri akibat depresi setelah 2 tahun menderita penyakit gangguan jiwa.

Hasil Identifikasi Polres Tana Toraja dan pemeriksaan Puskesmas Makale, sebelum gantung diri korban memanjat pohon kelapa yang berdekatan dengan pohon mangga. Selanjutnya korban mengikatkan tali nilon warna putih ke tangkai pohon nangga dan dililitkan pada bagian leher korban.

Keluarga korban Dedi Asmara (38) menyatakan ikhlas menerima kejadian tersebut, dan membuat Surat Pernyataan bermaterai menolak untuk dilakukan otopsi.

Kapolsek Makake, Iptu Bunga Salu membenarkan kejadian tersebut. Di bagian  tubuh korban tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan, maupun luka memar yang mencurigakan.

“Keluarga korban Dedi Asmara (38), menyatakan ikhlas menerima kejadian tersebut, dan membuat Surat Pernyataan bermaterai menolak untuk dilakukan otopsi,” singkat Bunga Salu. (ainul)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jaga Harkamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Ende Duduk Santai Bercengkerama Bersama Warga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek Fiktif  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...

Sebanyak 510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Operasi Pengejaran KKB di Papua Barat

PEDOMANRAKYAT, TELUK BINTUNI - Sebanyak 510 personel gabungan dikerahkan untuk mencari Iptu Tomi Samuel Marbun, mantan Kasat Reskrim...

Polda Sulteng Berhasil Gagalkan Peredaran 24 Kg Sabu yang Dipasok dari Malaysia

PEDOMANRAKYAT, PALU - Aparat Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah (Sulteng) berhasil menggagalkan peredaran 24 kilogram sabu di Kota...