Kapolsek Parangloe Narasumber Penyuluhan Narkoba, Ini Penegasannya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SUNGGUMINASA---KapolsekParangloe, Gowa, Iptu Mudatsir dapat amanah sebagai narasumber Penyuluhan Penyalahgunaan Narkoba, Sabtu (4/6) di halaman Kantor Kelurahan Lanna, Parangloe.

Dalam kegiatan itu, kapolsek mengimbau seluruh warga binaannya terutama Karang Taruna dan pemuda diĀ  Kecamatan Parangloe agar tidak terlibat penyalahgunaan narkoba.

Dikatakannya, penyuluhan dilakukan sebagai wadah pemberian dansosialisasi pengetahuan mengenai dampak narkoba kepada kader Karang Taruna dan generasi muda itu sangatlah penting.

ā€œSosialisasi bertujuan memberikan pencerahan terkait pencegahan dan dampak hukum serta bahaya narkotika dalam hidup bermasyarakat,ā€ ungkap Kapolsek.

Untuk itu, Iptu Mudatsir juga mengimbau seluruh lapisan masyarakat di wilayah hukum Polsek Parangloe, agar membantu pihak kepolisian dalam memberantas serta mengantisipasi peredaran barang terlarang yang merupakan musuh negara.

ā€œJika mengetahui atau melihat adanya peredaran barang haram tersebut, Sebaiknya segera dilaporkan ke pihak kepolisian'' tegas kapolsek.

Selain penyuluhan bahaya narkoba, kata perwira pangkat dua balok ini, dia juga mengimbau agar Karang Taruna dan Pemuda Kecamatan Parangloe tetap berperan aktif menyukseskan program vaksinasi dan disiplin protokol kesehatan pencegahan Covid-19,'' kunci Iptu Mudatsir. (*).

Baca juga :  Setelah Jalani Pemeriksaan Atas Dugaan Korupsi, ATR dan BTP Langsung Ditahan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kejati Sulsel Bongkar Dugaan Korupsi Bibit Nanas Rp60 Miliar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan melakukan penggeledahan di tiga lokasi berbeda pada Kamis (20/11/2025) terkait penyidikan...

UMKM Olahan Ikan Didorong Berperan dalam Upaya Cegah Stunting di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memeriahkan Hari Ikan Nasional yang jatuh pada 25 November 2025, Dinas Perikanan Kabupaten...

Peringati Galungan, Camat Tomoni Timur Ajak Warga Alam Buana Rawat Toleransi

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menghadiri persembahyangan Hari Raya Galungan umat Hindu Desa Alam Buana...

Kadis TPHP : Penurunan Harga Pupuk 20 Persen Picu Semangat Baru Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Kabar baik datang bagi para petani di Kabupaten Sinjai. Harga pupuk dilaporkan mengalami penurunan hingga...