Kamu Tidak Dapat Menipu Semua Orang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Mantan presiden Amerika Serikat, Abraham Lincoln, konon pernah berkata, ”Kamu dapat menipu satu orang selama-lamanya; kamu juga dapat menipu orang satu saat; tapi kamu tidak akan dapat menipu orang selama-lamanya.”

Betapa ada saja seseorang yang selama hidupnya tertipu oleh orang lain, seperti misalnya pemerintah yang tidak adil; tapi dalam sejarah tidak ada suatu masyarakat atau bangsa yang selamanya tertipu oleh pihak lain, termasuk suatu pemerintahan.

Cepat atau lambat, masyarakat atau bangsa itu akan bangkit kesadarannya untuk meluruskan yang bengkok, secara atau dengan cara lain.

Ucapan Lincoln, akan menjadi sempurna jika ditambahkan, “Kamu tidak akan mampu menipu hati nuranimu sendiri, sebab hati nurani itu tunggal, dan selamanya hanya membisiki yang benar dan baik.”

Seorang pemimpin yang bijak, hendaknya tidak memiliki sifat munafik, yang tidak menyatunya kata dan perbuatan. Seorang pemimpin yang bersifat munafik, lambat laun akan kehilangan wibawa dan menjadi sasaran sinisme banyak orang.

Ketika sifat munafik tidak ditinggalkan oleh seorang pemimpin, bisa saja dia kehilangan kebahagiaan sendiri, juga akan kehilangan efektivitas kepemimpinan. Maka hal tersebut dapat merugikan dirinya sendiri, juga tatanan masyarakat yang di pimpinnya. Allah A’lam. ***

Makassar, 07 Juni 2022

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Danramil 1403-11 Masamba Ibadah Paskah Di Gereja PNIEL Palopo

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Enrekang Komitmen berantas sabung ayam di Wilayahnya

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Kapolres Enrekang AKBP. Hari Budiyanto SH., S.I.K., MH., menegaskan komitmennya dalam memberantas praktik perjudian sabung...

AKP Junaedi, SH Jabat Wakapolsek Bontoala, Tegaskan Komitmen Polri yang Humanis dan Melayani

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — AKP Junaedi, SH resmi mengemban amanah sebagai Wakapolsek Bontoala berdasarkan Surat Telegram Nomor: STR/01/KEP/2026. Surat...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...