138 Atlet Taekwondo Tana Toraja Ikuti Turnamen Tamarunang Cup 2022 di Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Waka Polres Tana Toraja, Kompol Yulius Losong Palayukan mengatakan, menjadi juara yang terbaik adalah harapan kita semua. Berikan yang terbaik meskipun tetap menjunjung tinggi sportifitas bertanding.

“Atlet Tana Toraja harus menunjukkan memegang teguh sportifitas, karena karakter kita adalah sportif. Selamat bertanding tanpa mengabaikan sportif, dan kembali ke Tana Toraja membawa juara,” ujar Yulius.

Sebelumnya Kadispora Tana Toraja, Erick Crystal Ranteallo mewakili Bupati menjelaskan, cabang olahraga Taekwondo unggulan di Tana Toraja. Taekwondo harus besar, caranya bagaimana ? Ikuti berbagai event. Apalagi orang tua para atlet sangat kooperatif dan antusias tinggi menyertai para putra–putrinya atlet taekwondo ini.

“Kegiatan seperti ini akan membentuk karakter anak–anak kita yang lebih baik lagi, tangguh dan punya motivasi kuat. Atas nama pemerintah Kabupaten Tana Toraja, saya ucapkan selamat bertanding, berikan yang terbaik, harumkan nama Tana Toraja di event ini,” pungkas Eric Crystal. (ainul)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satlantas Polres Pinrang Tindak Tegas Pengguna Kendaraan ODOL

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sembilan Kursi Strategis Pemkab Pinrang Masih Kosong, Begini Langkah Sementara Bupati Irwan Hamid

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pasca pelantikan dan mutasi pejabat Pimpinan tinggi Pratama yang digelar Wakil Bupati Pinrang, Sudirman Bungi,...

Dihadiri Camat, RAT BUMDes Karya Bersama Paparkan Kinerja dan Pendapatan 2025

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Karya Bersama Desa Cendana Hitam, Kecamatan Tomoni Timur, menggelar...

Camat Tomoni Timur Catat 782 Agenda Sepanjang 2025, Potret Intensitas Kerja Pemerintahan di Tingkat Lokal

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Dinamika pemerintahan di tingkat kecamatan kerap luput dari sorotan nasional. Namun, rekapitulasi kegiatan Camat...

Desa Saotengnga Persembahkan Juara I Lomba Desa Tingkat Provinsi Sulsel

PEDOMANRAKYAT, SINJAI --  Desa Saotengnga, Kecamatan Sinjai Tengah, Kabupaten Sinjai, berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan keluar sebagai Juara...