Doa Bersama HUT ke-76 Pomad di Masjid Raya Parepare

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, PAREPARE — Serangkaian acara memperingati HUT Pomad ke-76 Tahun 2022 di Kota Parepare, jamaah Mesjid Raya (Mesra) melaksanakan doa bersama seusai Shalat Dhuhur yang dipimpin Muh. Hasyim Usman, Kamis (09/06/2022).

Doa bersama itu diharapkan Corps Polisi Militer TNI Angkatan Darat dalam menjalankan tugasnya selalu lindungan Allah SWT. Begitu pula dengan Komandan Denpom XIV/2 Parepare Letkol CPM Hastho Sutanto, SH sukses dalam memimpin Corps Polisi Militer wilayah Parepare dan sekitarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Sinjai Sebut Kepala Sekolah Wajib Kuasai Kemampuan Dasar Teknologi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sidang Praperadilan MKS Mulai Digelar di PN Sengkang

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Pengadilan Negeri Sengkang tengah memeriksa permohonan praperadilan yang diajukan oleh MKS terhadap Kepala Kejaksaan Negeri...

Rampung Juni 2026, Pembangunan Sekolah Rakyat Soppeng Masuk Paket I 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Pemerintah pusat melalui Kementerian PU mengucurkan anggaran sebesar Rp2,3 trilyun untuk pembangunan 9 gedung permanen...

Forkopimda Soppeng Hadiri Ground Breaking Sekolah Rakyat 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Soppeng menghadiri Ground Breaking pembangunan Sekolah Rakyat (SR) Sulawesi...

Masyarakat Toraja di Tana Luwu, IKAT Pemersatu dan Andil Pembangunan di Daerah

PEDOMANRAKYAT, LUWU RAYA - Bupati/Walikota di 4 (empat) Pemerintah di Tana Luwu (Luwu Raya), mengakui sumbangsih luar biasa...