Prof Alimatul Qibtiyah : Tidak Boleh Ada Diskriminasi Terhadap Perempuan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Prof Alimatul Qibtiyah juga menyinggung pandangan Islam tentang relasi laki-laki dan perempuan.

“Relasi laki-laki dan perempuan dalam posisi setara, tidak ada superioritas dan sub-ordinasi. Masing-masing memiliki potensi, fungsi, peran dan kemungkinan pengembangan diri. Islam mengajarkan kepada pemeluknya bahwa perempuan dan laki-laki setara di hadapan Allah,” kata perempuan yang menyelesaikan pendidikan Doktor di Western Sydney University, Australia.

Ketua Komunitas Aisyiyah Unismuh Makassar yang juga Dekan Fisip Unismuh Makassar, Dr. Ihyani Malik, dalam sambutannya pada kuliah tamu tersebut mengatakan, isu keperempuanan menjadi salah satu program kerja organisasi yang dipimpinnya.

“Isu keperempuanan menjadi salah satu program kerja Komunitas Aisyiyah Unismuh Makassar yang baru dilantik kemarin (Rabu, 08 Juni 2022, red),” kata Ihyani Malik, seraya menambahkan bahwa anggota Komunitas Aisyiyah Unismuh Makassar beranggotakan dosen dan karyawan perempuan Unismuh Makassar. (win)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tunjukkan Sinergi TNI-Polri, Kapolres Pelabuhan Makassar Hadiri Penyambutan Prajurit Yonif 432/WSJ

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...