Dekranasda Lutim Sabet Lima Penghargaan Pada Pameran Sulsel Craft 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR –

Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Luwu Timur meraih lima penghargaan pada Pameran Sulsel Craft 2022 di Hotel Four Points By Sheraton Makassar, Rabu (8/6/2022).

Penghargaan yang diraih diantaranya; The Best Gerabah dan Keramik, The Booth Kategori Inspiratif, The Booth Kategori Artistik, Video Nomintaor Dua, dan Kategori Serat Alam Nominator 1 Anyaman Teduhu.

Kepala Disdagkoprinum Kabupaten Luwu Timur, Senfry Octavianus, mewakili Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah Kabupaten Luwu Timur (Dekranasda Lutim) menerima kelima piala tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketegangan di Pelabuhan Soetta, Saling Dorong Petugas vs Pedagang Asongan, Begini Faktanya !

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SMSI Sulsel dan Pengurus PWI Sulsel Sesalkan Jurnalis Muda Mau Berdemo Bela Tempo yang Dinyatakan Bersalah Secara Etik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Sulawesi Selatan, Mappiar H.S, menyayangkan sikap sebagian jurnalis muda...

Safari Memakmurkan Masjid, Personel Polres Pelabuhan Makassar Ajak Warga Jaga Iman dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana penuh kehangatan dan kekhidmatan menyelimuti Masjid Makmur Melayu di Jalan Sulawesi–Sangir, Kecamatan Wajo, saat...

Pastikan Keamanan di Pelabuhan Tetap Kondusif, Polsek Kawasan Soeta Intens Lakukan Patroli dan Pengawasan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Aktivitas di Pelabuhan Soekarno-Hatta Makassar semakin meningkat dalam beberapa pekan terakhir. Sebagai pintu utama keluar-masuk...

Gelar Patroli Blue Light, Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sasar Titik Rawan Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar menggelar patroli Blue Light dalam rangka Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan...