Wabup Selayar Ceramah Dan Pimpin Doa Di TMII Jakarta

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Menguraikan tema Halalbihalal “Diaspora Selayar Untuk Selayar Berkemajuan”, Wabup memaparkan, ‘Diaspora’ bermakna migrasi, atau perpindahan warga ke tempat lain dengan berbagai alasan, baik skala internasional, maupun skala nasional, namun tetap punya perhatian dan kontribusi pada daerah asalnya.

Sedang ciri utama ‘berkemajuan’, antara lain, pelopor bukan pengekor, aktif bukan pasif, optimis bukan pesimis, proaktif bukan reaktif, dinamis bukan statis, bergerak bukan diam, produktif bukan konsumtif dan juga motivator bukan provokator.

“Nilai-nilai inilah yang harus ditanamkan di benak warga dan Keluarga Selayar, baik di daerah maupun di rantau,” tegasnya.

Senada dengan itu, Ketua KKSS Mukhlis Patahna dalam sambutannya mengingatkan, warga Sulawesi Selatan di manapun berada, harus menjunjung tinggi nilai kearifan lokal yang dipelihara secara turun temurun, antara lain “Macca – Namalempu”, “Wani – Na Magetteng”, “Siri’ – Na Pacce”.

Ia mengemukakan pula, tujuan lain didirikannya KKSS ialah, saling membantu dan saling menolong di rantau, serta beradaptasi dengan masyarakat setempat.

Ketua Umum Domisioner KKBS Ir. H. Agus Salim Rabang dalam sambutan singkatnya menyatakan, selama memimpin KKBS sudah banyak memberikan kontribusi terhadap pemda dan masyarakat Selayar, karena itu dia berharap agar perhatian dan kepedulian warga Selayar perantauan terhadap kampung halamannya diteruskan oleh pelanjutnya, yang spontan direspon oleh Ketua Terpilih Andi Bachtiar dengan menyatakan “Siap”.

Halalbihalal yang dirangkaikan dengan penandatangan MoU antara PP KKBS dengan Ikajoss untuk pengembangan Pariwisata Taman Nasional Taka Bonerate, serta Pelantikan Pengurus Terpilih, diakhiri dengan pembacaan doa dipimpin Wabup Kepulauan Selayar, Saiful Arif. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Hadiri HUT ke-66 PEPABRI, Pangdam XIV/Hasanuddin: Pengabdian Purnawirawan Jadi Inspirasi Bangsa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...