Hari Pertama Operasi Patuh, Satlantas Tana Toraja Bagikan Helm Kepada Anak Sekolah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE – Pasca apelĀ  gelar pasukan Operasi Patuh 2022 Polres Tana Toraja, Senin (13/06/2022), personel Satuan Lalulintas (Satlantas) bersama tim operasi lainnya langsung turun lapangan. Salah satu kegiatannya mengedukasi anak Sekolah Dasar (SD) Rosario, Paku, Makale, sekitar pukul 10.50 Wita saat murid pulang sekolah dibonceng orang tuanya tidak gunakan helm.

Personel Satuan Lalulintas pada kesempatan itu langsung membagikan helm kepada murid yang tidak menggunakan helm standar saat dibonceng orang tuanya.

Kasat Lantas Tana Toraja, Iptu Adnan Leppang, kepada media ini mengatakan, sesuai tema Operasi Patuh tahun 2022 “Tertib Berlalulintas Selamatkan Anak Bangsa”, pembagian helm kepada anak sekolah hari ini bagian dari kegiatan personelĀ  Satlantas Polres Tana Toraja melaksanakan Operasi Patuh Kewilayahan tahun 2022.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kajati Sulsel Buka FGD "Quo Vadis Eksistensi Jaksa Pengacara Negara"

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Kirim Tenaga Kerja ke Malaysia, Peluang Emas Bagi Warga Pelabuhan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ratusan warga Makassar akhirnya melihat titik terang dalam pencarian kerja. PT. Pelni Cabang Makassar bersama Pelindo...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Gaji dan Tunjangan ASN Pendidikan Mulai Mei Dialihkan ke Bank Sulselbar Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Mulai penggajian bulan Mei 2025, seluruh gaji dan tunjangan Aparatur Sipil Negara (ASN) guru serta...

Komunitas Papoto 96 Makassar Teguhkan Solidaritas Lewat Halalbihalal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana hangat penuh kekeluargaan menyelimuti kegiatan Halalbihalal Komunitas Papoto 96 Makassar (KP96M) yang digelar di...