Presentase Capaian BIAN di Sinjai Sudah 44 Persen

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Sebanyak 52.177 anak di Kabupaten Sinjai menjadi target untuk diimunisasi dalam pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) yang dicanangkan secara serempak oleh Pemerintah Pusat.

Target tersebut terdiri dari anak usia balita 1 sampai 5 tahun yang diberi imunisasi polio, DPT HB, dan OPV dan IPV sedangkan anak 9 bulan – 12 tahun diberi imunisasi campak dan Rubella.

Program BIAN ini merupakan kegiatan pemberian imunisasi tambahan campak rubella bagi anak usia 9 bulan hingga 12 tahun tanpa memandang status imunisasi sebelumnya yang kini sedang digalakkan pemerintah.

Kepala Dinas Kesehatan Sinjai dr. Emmy Kartahara Malik melalui Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P), Akhirani saat ditemui, Selasa (21/06/2022) mengatakan, hingga saat ini capaian program BIAN di Sinjai sudah mencapai 44,01 persen atau sudah ada 22.988 anak yang telah diimunisasi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Anggota Satlantas Bantu Menyeberangkan Difabel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Majelis Tahsin Anak Modul Mengikuti Acara Milad Syech Yusuf Al-Makassari Al-Bantani

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Majelis Tahsin Anak Modul dari Masjid PPSP Gontang Makassar berpartisipasi dalam acara Persaudaraan Cinta...

Gubernur Sulawesi Utara Membuka Penerbangan Perdana Manado-Toraja

PEDOMANRAKYAT, TORAJA - Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) memulai penerbangan perdana rute Manado-Toraja menggunakan maskapai Wings Air. Gubernur Sulut...

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Beri Apresiasi Pengiriman Beras Kementan RI untuk Palestina

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (DPP IMM), melalui Bidang Buruh, Tani, dan Nelayan, menyampaikan...

Indonesia Berikan Bantuan 10.000 Ton Beras untuk Palestina, Mentan Amran: Ini Bentuk Solidaritas Nyata

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah Indonesia menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa 10.000 ton beras kepada Palestina. Bantuan ini diserahkan langsung...