Polres Bone Ungkap Kasus Narkoba Dan Kriminal

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Selain kasus narkotika, Polres Bone juga mengungkap juga kasus pencurian puluhan alat-alat pertanian (mesin traktor) lintas kabupaten. Dalam kasus ini, petugas mengamankan 21 mesin traktor merk Kubota dan Yanmar sebagai barang bukti. Polisi juga mengamankan mobil dan motor pelaku.

”TKPnya beda-beda. Pelaku yang kita amankan ada 4 orang dan semuanya bukan berasal dari Kabupaten Bone,” ungkap Kapolres Bone.

Untuk kasus Laka Lantas, lanjut Kapolres, selama operasi patuh tercatat ada 10 kasus. Dari jumlah itu, 3 orang meninggal, 2 luka berat, dan 12 luka ringan.

“Dari delapan jenis pelanggaran lalu lintas, ada 240 pelanggar yang kita berikan teguran,” tutur Kapolres AKBP Ardiansyah. (rur)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Didampingi Kapolres Pelabuhan Makassar, Kapolda Sulsel Kunjungi Situs Bersejarah Makam Pangeran Diponegoro

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinergi LAN–Pemkot Parepare dalam Penguatan Nilai Dasar ASN

PEDOMANRANKYAT, MAKASSAR - Sebagai bagian dari implementasi penguatan kapasitas aparatur, Pusjar SKMP LAN Makassar menggelar sesi Ceramah Penguatan...

Aksi Preventif PLN: 16 Pohon Berisiko Dipangkas di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam upaya menjaga keselamatan masyarakat serta meningkatkan keandalan pasokan listrik, PLN ULP Sinjai bersama mitra...

Sektor Pertanian Melesat, Mentan Amran: Berkat Kebijakan Spektakuler Presiden Prabowo

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa lonjakan capaian sektor pertanian sepanjang 2024–2025 merupakan bukti...

Kejati Sulsel Bongkar Dugaan Korupsi Bibit Nanas Rp60 Miliar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan melakukan penggeledahan di tiga lokasi berbeda pada Kamis (20/11/2025) terkait penyidikan...