Bank Sulselbar Masamba Serahkan Mobil Operasional Kebersihan Untuk Pemkab Lutra

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Ini salah satu bukti nyata dari PT Bank Sulselbar Cabang Masamba untuk mendorong program Pemerintah Kabupaten dalam kebersihan mengangkut sampah. Tujuannya, sebagai kendaraan operasional Dinas Lingkungan Hidup (DLH) dalam mengangkut sampah untuk kebersohan kota Masamba,” katanya.

Bupati Luwu Utara Indah Putri Indriani menyambut baik dan menyampaikan terima kasih kepada pihak Bank Sulselbar Cabang Luwu Utara.

“Mobil operasional ini akan dimanfaatkan sebaik mungkin untuk menunjang kinerja DLH dalam kebersihan mengangkut sampah dalam melayani masyarakat,” tutur Bupati Indah.

Penyerahan disaksikan oleh para OPD dilingkungan Pemda Lutra dan sejumlah jajaran Bank Sulselbar Cabang Masamba. (yus).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Aksi Unjuk Rasa Tuntut Kopma PTPN XIV Pabrik Gula Arasoe Bone

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dr. Wahyudin.M.Pd: Izinkan Saya Menawarkan Kriteria Calon Pemimpin FIKK UNM

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Tak lama lagi tahapan pemilihan Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) Universitas Negeri Makassar...

Wakapolres Soppeng: Polwan Diharap Meningkatkan Citra Polri

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Wakapolres Soppeng Kompol Sudarmin S,Sos menekankan pentingnya etika dan profesionalisme Polisi Wanita (Polwan) dalam melaksanakan...

Aman dan Lancar Pendistribusian MBG Bagi 3.382 Siswa di Soppeng

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Pendistribusian Makanan Bergizi Gratis(MBG) bagi 3.382 Siswa (wi) di 7 Sekolah dalam wilayah Kabupaten Soppeng dengan...

Bupati Pinrang Terima Lawatan Bupati Gowa di Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Gowa, Sitti Hasnah Takenrang mengungkapkan, kedatangannya ke Kabupaten Pinrang merupakan agenda untuk memperkuat hubungan...