Tetap Nomor yang Sama, Telkomsel Imbau Pelanggan di Makassar dan Sekitarnya Segera Upgrade ke USIM 4G

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Secara bertahap dan terukur, Telkomsel melakukan upgrade ke layanan 4G untuk pemerataan jaringan broadband terdepan dan adopsi gaya hidup digital.

Komitmen ini secara tegas mendapat dukungan dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) RI untuk mendukung pengembangan jaringan 4G maupun 5G di Indonesia sehingga diperlukan improvement teknologi dari 3G menjadi teknologi yang lebih tinggi kemampuannya.

Telkomsel melakukan proses upgrade jaringan 3G ke 4G dilakukan secara berkala, dengan tahap pertama di mulai pada bulan Maret 2022 hingga tahap akhir di Desember 2022.

General Manager Consumer Sales Telkomsel Regional Sulawesi Deni Eko Harwanto mengatakan, edukasi ke pelanggan untuk melakukan upgrade USIM ke 4G telah kami lakukan sejak lama, baik melalui broadcast SMS, outbond call, membuka posko layanan tambahan, hingga sosialisasi ke berbagai pelosok.

“Dalam menghadapi antusias pelanggan dalam melakukan upgrade USIM 4G, di seluruh chanel pelayanan kami di Kota Makassar dan sekitarnya, kami menambah petugas dan penyesuaian jam pelayanan di GraPARI,” jelasnya, Rabu (20/07/2022).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam Hasanuddin: Prestasi Kodim Kolaka Bukti TNI Hadir untuk Rakyat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...