Polres Gowa Rapat Tahunan Koperasi Tahun Buku 2021

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SUNGGUMINASA--Pengurus dan anggota Primer Koperasi Kepolisian (Primkoppol) Polres Gowa gelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) tahun buku 2021, Senin (25/07/2022) di Mapolres Gowa.

Kegiatan dipimpin Wakapolres Gowa, Kompol Soma Miharja, S.Sos mewakili Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin P, S.I.K., MH yang berhalangan hadir.

Hadir, Plt. Kadis Koperasi Kab.Gowa, Sumiati S.Sos, Wakil Ketua Dekopinda Kab.Gowa Drs. Abbas Alauddin SD, MM, Ketua Primkoppol Resor Gowa Iptu Syarifuddin, SH dan personel anggota Koperasi Polres Gowa.

Dalam kegiatan tersebut Ketua Primkoppol Polres Gowa Iptu Syarifuddin bacakan laporan pertanggung jawaban pemasukan dan pengeluaran tahun 2021 dan juga dilakukan pemilihan ketua baru serta pergantian kepengurusan.

Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin P, S.I.K MH saat dikonfirmasi mengatakan, kehadiran koperasi tentunya meringankan personel dalam pemenuhan kebutuhan yang diperlukan dalam bertugas.

"Pengelolaan koperasi harus baik, saya berharap semoga pengurus baru nantinya dapat benar-benar menjalankan tugasnya" kata Kapolres Gowa. (*).

Baca juga :  Negara Akui Ukiran Toraja, Hak Kekayaan Intelektual Komunal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polres Soppeng Gelar Operasi Zebra Pallawa 2025

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin gelar pasukan Operasi Zebra Pallawa -2025 di...

Gowa 705 Tahun: Kapoksahli Pangdam Tekankan Persatuan dan Semangat Membangun

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Pangdam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Musa David Marolop Hasibuan S.I.P., M.A.B.,...

Ujian Meja dan Yudisium: Dua Gerbang Terakhir Mahasiswa INTI Menuju Wisuda

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Senin, 17/12/2025 Kampus Institut Turatea Indonesia (INTI) Jeneponto tampak lebih hidup dari biasanya. Sejak pagi,...

125 Mahasiswa INTI Jeneponto Ikuti Ujian Meja: Sehari Menjelang Mimpi dan Masa Depan

PEDOMAN RAKYAT, JENEPONTO. - Pagi di Kampus Institut Turatea Indonesia (INTI) Jeneponto, Senin (17/11/2025), terasa lebih hidup dari...