Lorong Wisata Sejalan Program Nasional

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Rektor Unhas, Prof Jamaluddin mengatakan ke depan akan meminta semua mahasiswa untuk aktif menanam pohon.

“Akan kami jadikan sebuah program wajib bagi mahasiswa baru nantinya untuk menanam pohon satu orang satu pohon. Kami akan mengawasi pertumbuhannya seperti halnya yang diungkapkan bapak Menko,” terang Rektor.

Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi juga tak mau kalah. Ia memaparkan program Lorong Wisata Pemerintah Kota Makassar sangat mendukung program nasional yang sementara dicanangkan.

“Kami sedang fokus program Lorong Wisata yang akan segera launching Agustus mendatang. Di program itu, Pemkot meminta setiap warga menanam satu pohon di sekitar pekarangannya. Jadi harapan Bapak Presiden di Makassar Insya Allah bisa kami tunaikan,” jelas Fatma.

Kunjungan Menko PMK RI di Makassar selain berada di Universitas Hasanuddin juga dijadwalkan mengunjungi bank sampah yang berlokasi di Paccerakkang, Daya. Sebelum beranjak, ia meminta semua tamu undangan untuk

bersama menanam pohon di area Unhas.(*ucu)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kasus Dugaan Penganiayaan Berat Terhadap Hj. Nurcaya Kini Memasuki Proses Persidangan di PN Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....

Ketua KONI Pusat Apresiasi Program Kerja PB-PSTI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua KONI Pusat Letjen Purn. Marciano Norman mengapresiasi program-program kerja Ketua Pengurus Besar Persatuan Sepak...