Kapolres Parepare Buka Turnamen Bola Voli Remapack Cup

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, PAREPARE – Kapolres Parepare AKBP Andiko Wicaksono membuka Turnamen Bola Voli REMAPACK (Remaja Pacekke) Cup 1 2022 di Lapangan Bola Voli Asrama Pacekke/Asrama POM Parepare.

Dalam kegiatan tersebut dihadiri Kadis Disporapar Parepare Amarun Agung Hamka, Kanit Binmas Polsek KPN Ipda M.Tajrid Y, Camat Soreang Dede Harirustaman, Lurah Ujung Sabbang Andi Fatahuddin, Dewan Penasehat Remapack dari Kodim 1405/Parepare dan Denpom XIV/4 Parepare, Ketua Panitia Hendro dan para peserta pertandingan Tim Bola Voli dari beberapa instansi dan juga klub bola Voli.

Kapolres mengungkapkan, turnamen bola voli ini, diikuti oleh 32 tim se-Ajatappareng yang terdiri dari 8 Putri dan 24 Putra.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Pinrang Irwan Hamid Pimpin Rapat Awal Tahun 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

HAB Ke -80 Kemenag, Bupati Soppeng Serahkan Sertifikat Tanah Wakaf Masjid

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Upacara peringatan Hari Amal Bakti(HAB) ke - 80 Kementerian Agama (Kemenag) RI berlangsung khidmat...

Beraksi Di Soppeng, Dua Pelaku Begal Diringkus Tim Resmob Di Bone 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Tim Resmob Sat Reskrim Polres Soppeng dipimpin Dantim Aiptu Jumaldi S.E berhasil meringkus dua...

Sekolah Rakyat Luwu Utara Tampung 1500 Anak Kurang Mampu, Diberi Fasilitas Super Mewah

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Di tengah tantangan ekonomi yang makin menghimpit masyarakat, khususnya masyarakat kategori keluarga prasejahtera alias...

Demi Transparansi Publik, Ormas Repro DPD Lutra Usulkan Rumah Penerima PKH-BPNT Dipasangi Sticker

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Organisasi Masyarakat (Ormas) Relawan Prabowo (Repro) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Kabupaten Luwu Utara (Lutra),...