Kunjungan Pimpinan UMI di Kedubes Malaysia di Jakarta Dapat Sambutan Hangat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Hal ini merupakan suatu kehormatan secara pribadi dan kedutaan Besar Malaysia untuk Indonesia, Ujar Adlan Mohd Saffieq.

“Insya Allah jika UMI membutuhkan bantuan kepada kami, any time kami siap membantu dan mendukung program kerjasama untuk program internationalisasi kampus UMI, termasuk akan menjalin kerjasama dengan perguruan tinggi di Malaysia, ujarnya.

Sementara itu, Rektor UMI, Prof. Dr. H Basri Modding,SE.,MSi menyampaikan terima kasih atas sambutan hangat dari Kedutaan Besar Malaysia di Jakarta.

“Kunjungan kami lebih merekatkan hubungan silaturrahmi antara dua negara dan khusunya UMI, dengan Pemerintah Malaysia, sekaligus menyampaikan rencana Pimpinan UMI akan ke Malaysia bulan ini (baca; Agustus),” ujarnya.

Selain menghadiri conference international yang dilaksanakan UKM, penandatanganan MoU dengan Universitas Malaya, juga menjajaki kerjasama dengan kementrian di Malaysia khususnya dengan sejumlah perguruan tinnggi di Malaysia untuk program pertukaran mahasiswa, riset bersama UMI dan lecturer exchange.

Selain itu kami juga akan melaporkan hasil kegiatan tudang sipulung masyarakat Bugis Global kepada Menteri Pengajian Tinggi Malaysia, ujarnya  Rektor UMI, Prof. Dr. H Basri Modding,SE.,MSi dalam kunjungannya ke kedutaan besar Malaysia, didampingi Wakil Rektor I, Dr. Ir H. Hanafi Ashad, MT.,IPM., Wakil Rektor 2 UMI,

Prof.Dr. H Salim Basalamah, MSi., Wakil Rektor V UMI, Prof. Dr. Ir H. M Hattah Fattah, MS., dan Kepala Humas, Protokoler dan Kerjasama UMI, Dr. Hj. Nurjannah Abna,M.Pd. (*).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Agus Salim Lantik Wakajati Sulsel dan 10 Pejabat Eselon III

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tunjukkan Kepedulian Terhadap Masyarakat Binaannya, Bhabinkamtibmas Pulau Kodingareng Rutin Laksanakan Kegiatan Sambang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Wujudkan lingkungan yang aman, nyaman, dan harmonis, Bhabinkamtibmas Pulau Kodingareng Aipda Hermanto terus menunjukkan dedikasi...

Hadiri Deklarasi Bersama Kondusifitas Pelabuhan Makassar, Kapolres AKBP Rise Sandiyantanti: Momentum Perkuat Sinergitas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sebagai upaya menjaga keamanan, ketertiban, dan kelancaran aktivitas kepelabuhanan, Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti...

Beberapa Produk UMKM Sulsel Mulai Dipasarkan di Atas Kapal Dharma Kencana VII

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Mulai hari ini, Selasa (28/10/2025) beberapa UMKM Kemasan dan Kriya sudah display produknya di atas...

Kapolres Pelabuhan Makassar: Semangat Sumpah Pemuda Harus Jadi Inspirasi Bagi Seluruh Personel Polri

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025, Polres Pelabuhan Makassar menggelar upacara yang berlangsung khidmat...