Salat Subuh di Masjid Jami Nailul Ma’ram, Pangdam Hasanuddin Ajak Warga Jaga Silaturahim

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Sinjai, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad Bau Sawa Mappanyukki melakukan salat subuh berjamaah di Masjid Jami Nailul Mar’am, Kelurahan Lappa, Kecamatan Sinjai Utara, Kamis (11/08/2022).

Usai melaksanakan salat berjamaah bersama, Pangdam berkesempatan memberikan tausiyah di depan para Jamaah Masjid tersebut.

Cucu langsung dari seorang ulama dan Pahlawan Nasional Andi Mappanyukki ini mengatakan, kedatangannya di Masjid kebanggaan warga Lappa ini bukan karena pangkat dan jabatan, akan tetapi karena semua panggilan oleh Allah SWT.

“Saya hadir di tempat ini bukan karena pangkat dan jabatan, akan tetapi karena semua panggilan oleh Allah SWT. Syukur Alhamdulillah di Masjid yang megah ini kita selesai melaksanakan salat Subuh secara berjamaah, dan ini wajib untuk dilaksanakan,” ungkapnya.

Lebih lanjut Mayjen Andi Muhammad menuturkan, manfaat salat subuh sangat banyak, selain amalnya berlipat ganda juga langsung disaksikan oleh para Malaikat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Mampu Rakor Bersama Babinsa, Ketua RW dan Ketua RT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek Fiktif  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...

Sebanyak 510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Operasi Pengejaran KKB di Papua Barat

PEDOMANRAKYAT, TELUK BINTUNI - Sebanyak 510 personel gabungan dikerahkan untuk mencari Iptu Tomi Samuel Marbun, mantan Kasat Reskrim...

Polda Sulteng Berhasil Gagalkan Peredaran 24 Kg Sabu yang Dipasok dari Malaysia

PEDOMANRAKYAT, PALU - Aparat Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah (Sulteng) berhasil menggagalkan peredaran 24 kilogram sabu di Kota...