Masyarakat Pekkabata Ucapkan Rasa Syukur Atas Pembangunan Jalan Beton di Ruas Massila-Paria

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Terhadap pembangunan jalan beton ruas Massila-Paria, masyarakat dan pemerintah Kelurahan Pekkabata mengucapkan rasa syukur dan terima kasih kepada pemerintah daerah setempat, Jumat (12/08/2022).

Ungkapan puji syukur dan ucapan terima kasih tersebut, atas telah dibangunnya jalan cor beton yang dilaksanakan oleh pihak PUPR dengan menunjuk rekanan dari CV Anato Group.

Masyarakat setempat merasakan puas dan bangga atas dibangunnya jalan rabat beton di ruas jalan Massila-Paria, Keluharan Pekkabata.

“Alhamdulillah Pak, jalan yang dibangun akhirnya selesai juga, sudah lama ini Pak jalannya rusak. Kalau bawa motor itu harus pilih-pilih jalan karena rusak parah, apalagi saat cuaca hujan , kadang air naik menggenang hingga ke jalan,” ujar warga setempat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Garing Tompobulu Temui Kaum Remaja

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....

Kapolres Enrekang Komitmen berantas sabung ayam di Wilayahnya

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Kapolres Enrekang AKBP. Hari Budiyanto SH., S.I.K., MH., menegaskan komitmennya dalam memberantas praktik perjudian sabung...

AKP Junaedi, SH Jabat Wakapolsek Bontoala, Tegaskan Komitmen Polri yang Humanis dan Melayani

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — AKP Junaedi, SH resmi mengemban amanah sebagai Wakapolsek Bontoala berdasarkan Surat Telegram Nomor: STR/01/KEP/2026. Surat...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...