Sambut Kajari Baru, Bupati Sidrap Harap Sinergitas Terus Terjalin

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SIDRAP—Bupati Sidenreng Rappang, H. Dollah Mando berharap sinergitas Pemerintah Daerah dengan Kejaksaan Negeri dan seluruh Forkopimda terus terjalin.

Hal itu disampaikan Dollah Mando saat ramah tamah dan perkenalan Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Sidrap yang baru, Hasnadirah, di Rumah Jabatan Bupati, Jalan Lanto Dg. Pasewang, Pangkajene Sidenreng, Selasa 23 Agustus 2022.

“Mudah-mudahan kerjasama yang selama ini terjalin dengan baik dengan Kejaksaan Negeri bersama forkopimda bisa kita lanjutkan,” ungkap Dollah Mando. Dollah Mando.

“Saya berdoa semoga Ibu Kajari dalam melaksanakan tugas berjalan lancar dan sukses di Sidrap,” tandas Dollah Mando. Di kesempatan itu, Kajari Sidrap, Hasnadirah yang didampingi suami, Rahmat Mulyadi mengungkapkan, dirinya lahir di Desa Seppong, Belopa, Kabupaten Luwu

Ditambahkannya, awal karirnya sebagai PNS dimulai di Kejaksaan Agung RI.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jadi Ajang Silaturahmi, Alumni 1998 SMP Negeri 1 Panca Rijang Sidrap Adakan Kegiatan Reuni

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Panitia Konferensi PWI Kab.Soppeng Audience Dengan Kapolres 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG ,Setelah melakukan audience dengan Bupati dan Wakil Bupati Soppeng ,panitia konferensi PWI Kabupaten Soppeng belum lama...

Jembatan Penghubung Desa Putus di Gantarang, Warga Bangun Akses Darurat dari Kayu

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA – Warga Desa Benteng Gantarang dan Desa Bontoraja, Kecamatan Gantarang, Kabupaten Bulukumba, bahu-membahu membangun jembatan darurat...

Prof. Ismunandar, Ph.D : “World Heritage Site” Harus Bebas dari Aktivitas Tambang

PEDOMANRAKYAT, MAROS - Staf Ahli Menteri Kebudayaan RI, Prof. Ismunandar, Ph.D menegaskan, pengusulan suatu objek menjadi “World Heritage...

Ledakan Tabung Oksigen di Wajo, Seorang Teknisi Luka Bakar Saat Perbaiki TV

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Ledakan keras mengagetkan warga Kelurahan Lapongkoda, Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo, Sabtu (5/7/2025) malam sekitar pukul...