Semarakkan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI, DPC GMNI Malang Adakan Kegiatan Bersama Masyarakat Advokasinya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kegiatan berfokus tentang bagaimana upaya refleksi dan mengisi kemerdekaan Indonesia, tidak hanya sekedar euforia belaka.

“Pada Sabtu 27 Agustus 2022 dilaksanakan nonton bareng film perjuangan, refleksi kemerdekaan, brokohan dan sharing bersama masyarakat. Kemudian di hari kedua, tanggal 28 Agustus 2022 dilanjutkan dengan kegiatan bersih sungai, penanaman dan lomba-lomba anak,” terang Bima.

Donny Maulana selaku Ketua DPC GMNI Malang menambahkan pula, kegiatan ini bekerjasama dengan Komunitas Anak Merdeka, anak-anak sekolah kali, dan juga salah satu BEM dari Universitas Negeri Malang.

“Saya berharap dari adanya kegiatan ini semakin mendekatkan GMNI dengan masyarakat, dan tentunya bisa mengisi momentum kemerdekaan RI dengan lebih bermakna,” pungkasnya. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Buruan Nikmati Promo Long Weekend Traveloka April 2025, Cashback Hotel hingga Rp1 Juta & Flash Sale Rp1,5 Juta!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Manajer SPBU Diperas Lewat Pemberitaan, Kapolres Luwu:Lapor!

PEDOMANRAKYAT, LUWU - Kapolres Luwu AKBP Adnan Pandibu angkat suara menyikapi dugaan pemerasan yang menyeret nama seorang eks...

Pelatihan Penyelarasan Kurikulum Kokurikuler Gugus 3 Digelar di SDN Kompleks Sambung Jawa

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya memperkuat implementasi kurikulum yang lebih bermakna bagi peserta didik terus dilakukan oleh satuan pendidikan....

Tahun 2025 Di Soppeng: Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat, Angka Kecelakaan Menurun 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG. Selama tahun 2025 situasi Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas) di Kabupaten Soppeng...

Pagi yang Berbeda di SMP Negeri 3 Makassar: Merayakan Hari Guru dengan Rasa Hormat dan Terima Kasih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pagi di halaman SMP Negeri 3 Makassar, Selasa, 25 November 2025, terasa sedikit berbeda dari...