Pangdam I/BB : Jadilah Prajurit Sejati dan Berdaya Guna Sepanjang Masa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, DELI SERDANG – Kunjungan Panglima Kodam I/Bukit Barisan (BB), Mayor Jenderal TNI Ahmad Daniel Chardin, SE, M.Si disambut langsung oleh Danyonarmed 2/105 Tarik/KS, Mayor Arm Delli Yudha Adi Nurcahyo, SE, MM, Wadanyon, beserta para Danrai dan Perwira Staf, bertempat di Lapangan Makoyonarmed 2, Deli Serdang, Kamis (01/09/2022).

Kegiatan ini merupakan program kerja Panglima Kodam I/Bukit Barisan, dimana kegiatan tersebut dibarengi dengan kegiatan Bapak Panglima yakni Gowes dengan para Pejabat Kodam I/Bukit Barisan beserta para Dansat jajaran Batalyon BS.

Tidak hanya mengikuti program tersebut, Pangdam juga mengikuti proses rangkaian kegiatan acara yaitu, penanaman pohon “Matoa” bertempat di kebun Batalyon Armed 2 dan peresmian GOR Serbaguna “Arupadatu Arena”.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Pelabuhan Makassar Hadiri Binrohtal Ramadan di Masjid Muhajirin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...