Pangdam Hasanuddin Hadiri Acara Multi Stakeholder Forum Tahun 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) didampingi Kazidam Kolonel Czi Indra Prakasa, menghadiri acara Multi Stakeholder Forum Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh PLN, bertempat di Max Garden Hotel Jl. Taman Makam Pahlawan, Makassar, Jumat (23/09/2022).

Kegiatan ini dalam rangka membangun sinergitas guna mendukung upaya kebangkitan ekonomi dan juga merupakan salah satu Visi dan Misi PLN dalam menjadikan perusahaan listrik terkemuka Se Asia Tenggara dan sebagai pilihan pelanggan untuk solusi energi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Antisipasi Ratusan Ribu Massa, Panitia Porseni PGRI Pantau Kesiapan Venue di Soppeng

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Nilai Sementara Adipura Rendah, Bupati Pinrang Gelar Rapat Terbatas Persiapan Penilaian Adipura 2025

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Rendahnya serapan prosentase nilai yang diperoleh Pemkab Pinrang untuk menghadapi penilaian Adipura Tahun 2025, memaksa...

Oknum Anggota DPRD Sinjai Dalangi Aksi Pembakaran Mobil

PEDOMANRAKYAT, SINJAI - Seorang oknum anggota DPRD Kabupaten Sinjai berinisial KM (31 tahun) yang juga merupakan politisi Partai...

Makassar Arts Forum Akan Dihidupkan Lagi, Appi: Seni Harus Jadi Daya Dorong Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana siang itu di Balai Kota Makassar terasa akrab dan penuh cerita. Sejumlah seniman, budayawan,...

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...