Kalahkan Rivalnya, Putra Terbaik Toraja Terpilih Sebagai Wakil Ketua KPK

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, TORAJA UTARA – Johanis Tanak, putra terbaik Toraja berhasil terpilih sebagai Pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dengan menjabat sebagai Wakil Ketua KPK.

Mantan Kepala Kejaksaan Tinggi Jambi ini terpilih lewat hasil pemungutan suara di Komisi III DPR RI yang melibatkan 53 anggota dewan yang hadir pada Rabu, 28 September 2022.

Johanis Tanak, putra Toraja asal Bangkelekila, Kabupaten Toraja Utara sangat menakjubkan dengan mengalahkan calon lain yang menjadi rivalnya yakni I Nyoman Wara yang juga auditor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dengan hanya memperoleh 14 suara sementara Johanis Tanak memperoleh suara sebanyak 38 suara dan satu suara dianggap tidak Sah.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  IMM Sinjai Desak Rektor UMSi Sikapi Kasus Pelecehan Seksual

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...