Siswa-siswi Kelas VII SMP Negeri 1 Sinjai Lakukan Pembelajaran di Luar Kelas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) adalah salah satu program dalam Kurikulum Merdeka. Manfaat yang dapat diperoleh di antaranya, peserta didik memiliki ruang dan waktu untuk mengembangkan kompetensinya, memperoleh pengetahuan yang lebih mendalam, serta memperkuat karakter Profil Pelajar Pancasila.

Seperti yang dilaksanakan oleh UPTD SMP Negeri 1 Sinjai, Sabtu (01/10/2022). Seluruh siswa-siswi kelas VII melakukan outing class (pembelajaran diluar kelas) di dua tempat yaitu di Galeri Koperasi dan UMKM serta di Taman Purbakala Batu Pake Gojeng.

Wakil Kepala SMPN 1 Sinjai bidang Kesiswaan Darmawati mengatakan, kegjatan ini merupakan salah satu program sekolah yang merupakan implementasi dari kurikulum merdeka yang mulai ditetapkan di tahun ajaran 2022/2023.

“Di SMPN 1 Sinjai ada 8 kelas siswa-siswi kelas VII sehingga kami bagi dua. 4 kelas di Galeri Koperasi dan 4 kelas juga di Taman Purbakala Gojeng dengan tema yang berbeda pula,” jelasnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pencairan Bansos PKH Masuki Tahap Akhir Desember 2024, Ini Cara Cek Status Penerima Melalui Laman Kemensos

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pusjar SKMP LAN Konsolidasikan Kebijakan Koperasi Merah Putih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI menyelenggarakan...

Dandim 1408/Makassar Tunjukkan Kepemimpinan Humanis, Aksi Mahasiswa Berakhir Damai dan Tertib

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kota Makassar kembali menunjukkan kedewasaan dalam berdemokrasi. Pada Senin, 20 Oktober 2025, sekitar pukul 16.20...

Sorotan Publik Menguat, Sidang Penganiayaan Tanti Rudjito Kembali Ditunda oleh PN Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Sidang lanjutan perkara penganiayaan dengan nomor 1162/Pid.B/2025/PN.Mks yang melibatkan terdakwa Rusdianto alias Ferry, kembali digelar...

Dian Muhtadiah Raih Doktor di Unhas

Dr.Dian Muhtadiah, M.Si. menyerahkan ijazah kepada Muhammad Awais, suaminya. (Foto:MDA). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Mantan wartawan Harian Fajar Makassar, Dian...