PS 7 Labompo Raih Piala Marioriwawo Cup III Tahun 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dirlantas Polda Sulsel, Kombes Pol Faizal, selaku pemrakarsa dan penanggungjawab turnamen, mengaku bersyukur karena Marioriwawo Cup III berlangsung aman dan lancar. Meski sempat ditunda karena kasus Kanjuruhan Malang, pertandingan ini dapat berlangsung aman dan lancar sampai acara final dan penutupan.

Tentang kelanjutan turnamen Turnamen Sepakbola Marioriwawo Cup, mantan Dirlantas Polda Sultra ini mengatakan, “InsyaAllah hadiah uang pembinaan akan ditingkatkan. Untuk usia prestasi misalnya, kalau tahun ini juara I uang pembinaan Rp30 juta akan ditingkatkan menjadi Rp40 juta, juara II dari Rp25 juta menjadi Rp30 juta serta juara III dari Rp10 juta menjadi Rp15 juta .

“Tidak ada lagi juara bersama, III dan IV,” kata Kombes Pol Faizal.

Dia menyampaikan penghargaan dan terima kasih kepada Pemerintah Daerah Wajo bersama jajaran TNI – Polri dan segenap panitia yang telah mendukung terlaksananya Marioriwawo Cup III.

Untuk isi kotak amal yang masuk selama turnamen berlangsung akan disumbangkan untuk kelanjutan pembangunan Masjid Besar Baiturrahman Takalala. Nilainya, Rp32 juta lebih. Termasuk uang jasa parkir. (ard)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rapat Zoom DLHK Dinilai Tak Berpihak Warga, Polisi Diminta Usut Dugaan Pelanggaran Izin Tambang Tikala

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Soppeng Serahkan Bansos Kepada Korban Bencana dan Warga Kurang Mampu

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Hari Minggu 09 November 2025 yang sejatinya waktu beristirahat ,justru dimanfaatkan Kapolres Soppeng AKBP Aditya...

Anggota DPR RI Komisi VII Hj. Rahmawati, SH Buka Turnamen Terbuka Mini Soccer 2K25, Diikuti 29 Tim Pria dan Wanita di Kalimantan Utara

PEDOMANRAKYAT, TANJUNG SELOR - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) Komisi VII, Fraksi Gerindra, Dapil Kalimantan...

BRI Super League 2025 Kalahkan Dewa United 1-0, PSM ke Peringkat 11

PEDOMANRAKYAT, BANTEN - Di bawah besutan pelatih baru asal Ceko, Tomas Trucha, PSM berhasil mengoleksi poin penuh 3,...

Kirana Sahira Yuswan: Gadis Kecil Makassar yang Berani Bermimpi Besar

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ada senyum manis yang penuh percaya diri dari Kirana Sahira Yuswan saat namanya disebut masuk...