Bina Satuan Jajaran, Pangdam XII/Tpr Kunjungi Kodim 1203/Ktp

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KETAPANG – Guna melaksanakan pembinaan satuan jajarannya, Panglima Kodam XII/Tanjungpura (Tpr) Mayjen TNI Sulaiman Agusto, SIP, MM didampingi Ketua Persit KCK Daerah XII/Tpr, Ny. Helly Sulaiman Agusto melaksanakan kunjungan kerja ke Kodim 1203/Ketapang (Ktp), Mulia Baru, Delta Pawan, Ketapang.

Sesampainya di Makodim, Pangdam XII/Tpr serta rombongan disambut langsung oleh Dandim 1203/Ktp, Letkol Inf Alim Mustofa dan Ketua Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203, Ny. Minggar Alim Mustofa. Penyambutan ditandai dengan pengalungan syal dan penyerahan Hand Bouquet serta jajar kehormatan.

Usai acara penyambutan, Pangdam XII/Tpr Mayjen TNI Sulaiman Agusto didampingi Danrem 121/Abw, Brigjen TNI Pribadi Jatmiko memberikan pengarahan kepada prajurit dan PNS Kodim 1203/Ktp. Sedangkan Ketua Persit KCK Daerah XII/Tpr memberikan pengarahan kepada anggota Persit KCK Cabang XLVII.

Pangdam XII/Tpr Mayjen TNI Sulaiman Agusto saat memberikan pengarahan mengucapkan terima kasih kepada prajurit. Dimana hasil survey dari berbagai lembaga survey, tingkat kepercayaan publik terhadap institusi TNI paling tinggi. Keberhasilan ini tentunya karena peran besar satuan teritorial yang berinteraksi langsung dengan masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wujudkan Persamaan Interpretasi, Kodam XIV/Hsn Gelar Rapat Panproggar Triwulan Pertama TA 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dewan Pers Prof. Komarudin: Tempo Terbukti Melanggar Kode Etik atas Pemberitaan Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua Dewan Pers, Prof. Komaruddin Hidayat, dalam pernyataan terbuka menegaskan bahwa Tempo telah terbukti melanggar...

Lawan Serakah-nomics, Mentan Amran Berdiri di Garis Depan Lindungi Petani dari Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Serakah-nomics kini menjadi salah satu isu yang mendapat perhatian besar dari Presiden Prabowo Subianto. Salah...

Ketua PA Bangkalan Dewiati, SH, MH.,

Idealnya, Strategi Penyelesaian Sengketa Perdata Islami Perdamaian & Mediasi PEDOMANRAKYAT, BANGKALAN - Ketua Pengadilan Agama Bangkalan, Dewiati, SH, MH.,...

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...