Bocah Hanyut Ditemukan Meninggal, Terseret Arus Sungai Sejauh 500 Meter

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sebelumnya, korban dikabarkan terjatuh dari tebing air terjun Latta Pitu, Kamis (10/11/2022) petang.

Setibanya di lokasi, Tim SAR Gabungan langsung melakukan pencarian dengan membagi 3 SRU dengan tugas masing-masing. SRU I, bertugas melakukan penyelaman di saluran irigasi mencari korban. SRU II melakukan pencarian dengan penyisiran sisi kiri sungai sepanjang 1 kilometer dengan berjalan kaki.

“Untuk SRU III bertugas melakukan penyisiran di sisi kanan sungai, yang diduga tempat korban terjatuh. Mereka menyisir sungai dengan berjalan kaki hingga ke garis pantai,” ungkap Rifai.

Pencarian korban yang tergabung dalam Tim SAR Gabungan ini, melibatkan Tim Rescue Unit Siaga SAR Parepare, BPBD Pinrang, Tagana, Polsek dan Koramil Lembang, SAR UNM, UNHAS, Lasinrang, PMI Pinrang dan masyarakat setempat. (bush)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Selama 4 Tahun, Program Unggulan Rumah Singgah Pasien Sudah Layani Ribuan Kunjungan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

BPS Rilis Data Mengejutkan! Pengangguran RI Kian Meningkat, Pengamat Ekonomi Peringatkan “Ancaman Struktural Jangka Panjang”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Tekanan pasar tenaga kerja Indonesia kembali mencuat ke permukaan selepas Badan Pusat Statistik (BPS) merilis...

Momentum Hari Jadi Makassar, Dandim 1408 Serukan Kebersamaan Bangun Kota Berdaya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Upacara peringatan Hari Jadi Kota Makassar ke-418 Tahun 2025 berlangsung khidmat dan penuh semangat di...

Setengah Abad Bersahabat, Alumni 75 PPSP IKIP Ujung Pandang Rayakan Kebersamaan di Phinisi Resto

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana hangat dan penuh canda tawa mewarnai pertemuan para Alumni 75 PPSP IKIP Ujung Pandang...

P2TM Semarakkan HUT Makassar ke-418, Parade Kebaya Peranakan Jadi Simbol Harmoni Budaya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Makassar menyambut perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-418 dengan nuansa budaya yang begitu terasa. Salah...