Mudahkan Masyarakat di Pengaduan, Polsek Sesean Polres Toraja Utara Sediakan Japri Via WA

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Untuk memudahkan masyarakat di wilayah hukum Polres Toraja Utara terkhusus Polsek Sesean untuk masyarakat bisa cepat melaporkan langsung peristiwa kejahatan yang terjadi maupun keluhan lewat nomor WhatsApp 0812-8257-1997 dengan program Japri Kapolres Toraja Utara serta nomor WhatsApp 0821-9388-1119 Japri Kapolsek Sesean.

Program Japri Kapolres dan Kapolsek tersebut disosialisasikan langsung oleh Kapolsek Sesean didampingi Wakapolsek Sesean kepada masyarakat di sela pelaksanaan tugas patroli rutin.

Kapolres Toraja Utara AKBP Eko Suroso, melalui Kapolsek Sesean Iptu Damianus Nisa, berharap program Japri Kapolres dan Kapolsek dapat lebih meningkatkan keamanan dan kewaspadaan demi ketertiban masyarakat.

“Masyarakat jangan sungkan-sungkan untuk melapor melalui nomor WhatsApp tersebut. Setiap pesan ataupun panggilan yang diterima nantinya akan langsung direspon, sehingga pengaduan bisa dituntaskan dengan cepat,” katanya, Senin (14/11/2022).

“Silahkan masyarakat catat dan simpan nomor tersebut. Apapun masalah dan kejadian kamtibmas silahkan lapor ke nomor WhatsApp tersebut,” sambung Kapolsek.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Vaksinasi di Candi Borobudur, Kapolri: Percepatan di Tempat Wisata yang Interaksi Tinggi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...