Selama Tahun 2022, 51 Bencana Terjadi di Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Personel gabungan dari berbagai unsur di Kabupaten Sinjai, mengikuti apel kesiapsiagaan penanggulangan bencana alam. Apel kesiapan yang berlangsung di halaman eks Kantor Bupati Sinjai dipimpin oleh Wakil Bupati Hj. A. Kartini Ottong yang mewakili Bupati Sinjai, Jumat (18/11/2022) pagi.

Gelar pasukan terdiri dari jajaran TNI, Polri, BPBD, Dishub, Satpol PP, PDAM, Damkar dan relawan lainnya turut dihadiri para Forkopimda, Penjabat Sekda Sinjai Andi Jefrianto Asapa, para Asisten dan Staf Ahli Bupati, pimpinan OPD, Kabag dan Camat.

Dalam sambutannya, Wakil Bupati mengatakan, kegiatan ini diharapkan dapat menjadi momentum memperkuat kerjasama penanggulangan bencana antar institusi/organisasi melalui ketersediaan peralatan penunjang, peringatan dini evakuasi serta tanggap darurat.

“Kondisi geografis wilayah Kabupaten Sinjai yang terdiri dari pesisir dan pulau-pulau kecil dataran hingga perbukitan dan pegunungan menjadikan sebagai wilayah rawan terjadi bencana seperti banjir, gelombang tinggi tanah longsor, angin kencang, kekeringan serta kebakaran lahan dan hutan,” jelasnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dirjen Bimas Buddha Lantik 5 Pejabat Eselon III

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiba di Kota Tanjung Selor, Tim Alumni SMANSA Makassar All Star Disambut Hangat Gubernur Kaltara Zainal Paliwang

PEDOMANRAKYAT, TANJUNG SELOR - Setelah sejak pagi hari menempuh perjalanan dari Kota Makassar menumpang sarana angkutan udara, darat,...

Kolaborasi Edukatif di Pusjar SKMP LAN Makassar Lahirkan Aplikasi SIHADIR

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) LAN Makassar kembali menjadi ruang belajar...

Disdik Sulsel Wajibkan “Generasi Terampil” di SMA

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan Iqbal Nadjamuddin, resmi menerbitkan Surat Edaran No. 100.3.4/14539/DISDIK kepada...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (14-Habis) “Menjaga Rasa & Warisan: Kue Pancong Pak Nasir

Nurenci Ananda Pasaribu Prodi Ilmu Pemerintahan FISIP/Magang ‘identitas’ Udara pagi di Boulevard baru saja menghangat ketika jarum jam menunjukkan pukul...