ITB Nobel Indonesia Ajak Pelajar di Sinjai Jadi Wirausaha

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Menindaklanjuti perjanjian kerjasama yang telah dilakukan antara Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Nobel Indonesia dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Sinjai beberapa waktu lalu, ITB Nobel Indonesia melaksanakan kegiatan pengabdian pada masyarakat.

Kegiatan dalam bentuk sosialisasi bertema “Membangun Literasi Kewirausahaan Bagi Generasi Muda di Kabupaten Sinjai” ini, berlangsung di Aula Kantor Dispusip Sinjai, Selasa (22/11/2022). Adapun peserta dari kegiatan adalah puluhan pelajar dari SMK Negeri 1 dan SMKN 2 Sinjai.

Kepala Bidang TIK dan Kerjasama Perpusatakaan Dispusip Sinjai Muh. Ikbal mengatakan, kegiatan ini merupakan bagian dari transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial.

“Perpustakaan sekarang sudah bertransformasi bukan lagi hanya sebagai tempat membaca dan gudang buku tetapi sudah menjadi pusat kegiatan masyarakat. Salah satunya kegiatan seperti ini,” jelasnya.

Iapun berharap melalui kegiatan ini para pelajar bisa menambah pengetahuan dan ilmu sebagai bekal dalam mengejar masa depannya.

Wakil Rektor I Bidang Akademik dan SDM ITB Nobel Indonesia Dr. Ahmad Firman dalam pemaparannya menyampaikan terkait cara membangun pola pikir generasi muda untuk menjadi wirausaha.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jalin Kolaborasi, Pimpinan Bank BSI Temui Pj. Bupati Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Aduan Masyarakat Judi Sabung Ayam di Tikala Ditindak Lanjuti Polres Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Setelah menerima aduan dari masyarakat Polres Toraja Utara langsun turun melakukan pengecekan dengan mendatangi lokasi...

Dipanggil Soal Dugaan Tak Netral dalam Pemilihan RT/RW, Lurah Antang Bungkam Isu Intervensi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Lurah Antang, H. Waris, memenuhi panggilan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Andi Zulkifly Nanda, Selasa...

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...