ujudkan Pelayanan Prima, Polres Pelabuhan Makassar Setiap Hari Tempatkan Personel di Titik Rawan Kemacetan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebagai wujud pelayanan prima Kepolisian kepada masyarakat, Polres Pelabuhan Makassar beserta Polsek jajaran setiap hari menempatkan personelnya di titik-titik rawan kemacetan jalan raya terutama pada pagi hari saat jam berangkat sekolah dan bekerja, Rabu (23/11/2022).

“Penempatan personel ini dilaksanakan guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dengan menciptakan keamanan serta kelancaran arus lalu lintas di pagi hari untuk menghindari kemacetan ataupun laka lantas,” ucap Kasubsipenmas Sihumas Aipda Adil.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rangga Menutup Reses Di Desa Julubori Gowa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Toraja Kabupaten Luwu Utara, Wakil Bupati Pesankan Ini

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Ribuan umat Kristiani hadiri perayaan natal Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Kabupaten Luwu Utara (Lutra)...

Ketua KONI Pusat Apresiasi Program Kerja PB-PSTI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua KONI Pusat Letjen Purn. Marciano Norman mengapresiasi program-program kerja Ketua Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Antusiasme Tinggi Wartawan, Deadline AJP Award 2025 Diperpanjang hingga 15 Januari

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat melalui Panitia Anugerah Jurnalistik PWI (AJP) Award 2025 resmi memperpanjang...

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...