Frederik V. Palimbong : Tingginya Toleransi Masyarakat Torut, Pemkab Terima Penghargaan Peduli HAM

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Pemkab Toraja Utara kembali menerima penghargaan sebagai Kabupaten Peduli HAM dan diterima langsung oleh Wakil Bupati Frederik Victor Palimbong, Senin 12 Desember 2022 di Jakarta.

Penghargaan itu berturut-turut yang ke-3 kalinya sebagai Kabupaten Peduli HAM dari Menteri Hukum dan HAM. Penghargaan tahun 2022 ini adalah yang ke-3 kalinya, dimana hanya 72 Kabupaten/Kota se-Indonesia yang menerima predikat tersebut dari Pemerintah.

Penerimaan penghargaan diberikan di Golden Ballroom Hotel and Resort The Sultan Senayan pada saat peringatan hari HAM sedunia ke 74  dengan tema “Pemajuan Hak Asasi Manusia untuk Setiap Orang – Advancing Human Right for Everyone”. Acara pemberian penghargaan ini dibuka oleh Wapres Prof. DR. KH Ma’aruf Amin.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dosen Unismuh Makassar Amruddin Ambo Enre Pemateri Sosiologi Pertanian di Era Disrupsi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

BPOM Beberkan Pelanggaran Berat Mira Hayati dalam Sidang Kasus Kosmetik Bermerkuri

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengungkap pelanggaran serius dalam proses produksi dan peredaran produk...

Kapolres Parepare Minta Jajarannya Tingkatkan Kinerja Jaga Kepercayaan Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Kapolres Parepare meminta jajarannya untuk meningkatkan kinerja, melakukan perencanaan inovasi dalam mendukung optimalisasi tugas kepolisian. Upaya...

Mafia Uang Palsu Digulingkan : Tersangka Utama Annar Sampetoding Diserahkan ke Kejari Gowa, 15 Orang Terlibat Sindikat

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Kejaksaan Negeri (Kejari) Gowa resmi menerima penyerahan tersangka utama kasus peredaran uang palsu, Annar Salehuddin...

Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno : Seleksi Catar Harus Adil, Bersih, dan Objektif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, memimpin langsung Rapat Koordinasi (Rakor) Penerimaan Calon Taruna (Catar) Akademi...