Tim Dispora Provinsi Sulsel Pantau 5 Desa Tertinggal di Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sekretaris Dispora Provinsi Sulawesi Selatan Nasuad Tawang, SH, MH mengatakan, maksud dan tujuan kami dari Provinsi untuk melihat dan mendengarkan langsung apa yang bisa diberikan kepada pemuda di desa terpencil yang dikategorikan tertinggal. “Ini amanah dari bapak Gubernur untuk membantu masyarakat utamanya pemuda dalam peningkatan aktivitas berolahraga yang berada dalam desa tertinggal dan terpencil,” kata Nasuad Tawang yang didampingi Kabid Muh. Faisal.

Kata Nasuad, kami sudah mendengar dan mencatat semua yang dibutuhkan sesuai permintaan oleh pemuda dan masyarakat atas kebutuhan alat olahraga, dan nantinya kami akan sampaikan ke bapak Gubernur apa yang dibutuhkan oleh pemuda untuk pengembangan bakat olahraga di Desa Benteng Batu.

Sementara salah satu pemuda Lembang Benteng Batu yang ikut dalam pertemuan langsung merespon positif dan berterima kasih atas perhatian Gubernur Sulawesi Selatan lewat Dispora Provinsi yang sudah datang melakukan kunjungan untuk membantu kami dengan peralatan olahraga sesuai dengan olahraga yang sering digeluti masyarakat di desa ini dan kami sudah sampaikan kepada tim Dispora Provinsi. (man)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  12 Murid SD Di Sabbang Selatan Lutra Jadi Dokter Kecil

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...