Satuan Samapta Polres Sinjai Rutin Gelar Latihan Dalmas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Satuan Samapta Polres Sinjai kembali melaksanakan kegiatan latihan peningkatan kemampuan pengendalian massa (Dalmas), bertempat di lapangan apel halaman Mapolres Sinjai, Kamis (05/01/2023) pagi.

Kegiatan peningkatan kemampuan dalmas diikuti personel Samapta dan dari fungsi Polres Sinjai yang tergabung dalam platon dalmas inti dalam rangka untuk meningkatkan kemampuan personel.

Kegiatan latihan Dalmas dipimpin langsung oleh Kasat Samapta AKP Misbahuddin dan sebagai instruktur latihan Aiptu Muh. Faisal Kanit Bhabinkamtibmas, Satuan Binmas Polres Sinjai.

Sebelum pelaksanaan, terlebih dahulu Kasat Samapta Polres Sinjai AKP Misbahuddin memberikan arahan yang intinya mengharapkan agar latihan ini dimaksimalkan persiapan menghadapi kegiatan sesuai kelender kamtibmas.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Daeng Manye Gandeng ASKI, Buka Kelas Karate di Galesong

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ratusan Orang Tergabung Dalam Aksi Solidaritas Kembali Datangi Lokasi MBB1 PT Vale Indonesia

PEDOMANRAKYAT, MOROWALI - Pada hari Kamis (01/05/2025), ratusan orang yang tergabung dalam aksi solidaritas kembali mendatangi lokasi MBB1...

Merajut Karya di Jagat Jurnalisme, Arfah Amiruddin Genap Berusia Tiga Dekade

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sosok Arfah Amiruddin, yang lebih dikenal dengan sapaan Baramakassar di kalangan pers, kini genap berusia...

Kampus INTI di Kancah Internasional

PEDOMAN RAKYAT - BONTOSUNGGU. Wakil Rektor I Institut Turatea Indonesia (INTI) Ali Syahban Amir berkiprah di kancah Internasional...

SMADA Enrekang Gelar Turnamen Futsal Vol I, 14 Sekolah Bertarung di GOR Kukku

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Suara sorak dan derap langkah para pemain menggema di GOR Kukku, Kabupaten Enrekang. Turnamen Futsal...